Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap

Dipos pada January 15, 2022

Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap

Anda sedang mencari inspirasi resep Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap memakai 24 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

MaBar minggu ini Coboy mendapat Tema Aneka olahan ikan asap dari mbak Upik Agustia @mamake , semoga Coboyers makin kompak selalu 🤗😍😘 serta ningmin" yang cantik" jelita mbak tyas, mbak winda dan mbak ella semuanya terimakasih 🤗😍 Dan tak lupa terimakasih untuk mbak upik agustia atas inspirasi resepnya 🙏 Awal mula pembuatan masakan ini sungguh lucu😜dari pembuatan adonan croffle yang kesekian baru berhasil😆serta perburuan ikan asap yang sesuai buat topping😀 disini aku pakai ikan tongkol ya😆 nano nano dech rasanya, tapi terbayar dengan hasil yang memuaskan😉 #CoboyMaBarIkanAsap_UpikAgustia #Coboy_MakeMeHappy #PekanPosbar #IkanAsap #CookpadCommunity_Surabaya

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap:

  1. Sambal Ikan Asap
  2. Bahan
  3. 500 g ikan tongkol Asap
  4. 5 lbr daun jeruk, sobek"
  5. 1 ruas jempol jahe
  6. 1 ruas jari kunyit
  7. 2 btng sereh, geprek
  8. Bumbu halus
  9. 10 bh cabai merah besar
  10. 10 bh cabe oranye, rawit
  11. 5 siung bawang putih
  12. 10 btr bawang merah
  13. 1/2 sdt garam
  14. 1 sdt gula merah
  15. 5 sdm minyak goreng
  16. Croffle dan Pelengkap
  17. 4 bh Adonan Croffle
  18. 1 sdm gula pasir
  19. Keju cheddar untuk taburan
  20. 3 helai Daun Selada
  21. Saus mayo keju
  22. 2 sdm mayonise
  23. 2 sdm saus keju
  24. 1 sdm air jeruk nipis

Langkah-langkah untuk membuat Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap

1
Siapkan bahan Goreng ikan, kemudian suwir"
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 1
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 1
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 1
2
Blender bumbu halus kecuali gula merah dan garam
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 2
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 2
3
Tumis hingga harum
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 3
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 3
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 3
4
Masukkan ikan asap, garam dan gula merah. masak hingga agak kering
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 4
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 4
5
Siapkan adonan croffle. Tunggu hingga mengembang ringan jika diangkat.
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 5
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 5
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 5
6
Panaskan cetakan waffle. panggang adonan hingga matang. Cetakan tidak perlu dioles dengan butter
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 6
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 6
7
Buat saus keju mayo, campir semua bahan, siap digunakan
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 7
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 7
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 7
8
Tata croffle, selada,sambal ikan asap,
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 8
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 8
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 8
9
Keju kemudian saus keju, timpa dengan croffle lagi
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 9
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 9
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 9
10
Selamat menikamati
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 10
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 10
Sanwich Croffle topping Sambal Ikan Asap - Step 10

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambel Ikan Asap

Sambel Ikan Asap

PR Code minggu ini dari sharing Seninnya mba @ciciliasalamony adalah 'platting'. Kita diajar bagaimana caranya platting makanan. Ternyata tak semudah yang terlihat. Aku perlu beberapa kali koreksian. Naaahhh ternyata dari platting makanan bisa meningkatkan penampilan dari si makanan itu sendiri dan juga lebih menggiurkan untuk dinikmati. Pantesan aja makanan resto yang di platting cantik harganya mahal. Resepku kali ini masih punya mba @ciciliasalamony,hanya ikan kupakai ikan tuna asap dan skip terasi di sambal. https://cookpad.com/id/resep/15181570?invite_token=WNn7bz #KreasiDepok_IkanAsap #KreasiDepok_Platting #CookpadCommunity_Depok

Sambel Goreng Tahu Tempe Petai

Sambel Goreng Tahu Tempe Petai

#Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar

4 porsi
45 menit
Sambal Telur Dadar Kering

Sambal Telur Dadar Kering

Ceritanya, saya nungguin kang sayur, udah jam 8 pagi, tapi belum nongol², mana stock bahan masakan udah habis. Tengok sana - sini, mata menangkap adanya butiran telur di wadah 😀😀😀 lumayan banyak. Alhamdulillah....Tapi masih putar otak, nyari ide mau dibikin apa. Ok, dapat ide, itupun setelah melihat adanya tomat di wadah lain. Yuk eksekusi... #PejuangGoldenBatikApron #slaluadaceritadisetiapmasakanmps #GBAminggu2

6 orang
30 menit
Ayam Kalasan Sambal Terasi

Ayam Kalasan Sambal Terasi

Beberapa Minggu lalu sudah saya share resep Ayam Ungkep Kalasan nya, kali ini saya share resep Sambal pelengkap nya. Sekalian posting resep untuk #PejuangGoldenBatikApron di minggu pertama ini. Semoga saya bisa lancar dan tanpa hambatan dalam mengikuti challenge ini, seperti halnya golden apron 3 dulu. Semoga keterampilan memasak saya semakin meningkat 😊 #PejuangGoldenBatikApron #Week_01 #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_Sampit

Sambal Tanak Belacan khas Melayu

Sambal Tanak Belacan khas Melayu

Nah nah.. aku pikir cuma suku Minang yg punya Sambal Lado Tanak, eh ternyata baru tau kalo suku Melayu juga punya Sambal Tanak khas nya yg dipakein belacan, penasaran dong rasanya gmna... daaaaannn alhasil aku SUKA,, ini enak masyaAllah 🤤🤤 Yang aku gag suka resep teteh @Mira_Jabir ini bikin aku gagal ramping bin ngabisin nasi..,😩 Beneran enak dilidahku,, makasi ya teh udah berbagi resepnya, sehat² buat teteh dan klga yaa 🤗🥰 Source : @Mira_Jabir #BabakoCooksnap_MiraJabir #CookpadCommunity_Sumbar #OlahanTelurMamiFay

Sambal Goreng

Sambal Goreng

Resep 1 3 Februari 2022 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang Resep perdana untuk keseruan 52 Minggu kedepan Golden Batik Apron.. insya Allah semangat 🔥menghangatkan dapur untuk keluarga tercinta 💝 Resep sambal goreng ini dari kembaran nama mba Indri @haecony yang tadiannya buat setoran #cookies_indri namun apalah daya belum bisa setoran sesuai waktu 😌 maafkan ya mba 🥰

Sambel/Jangan Tumpang khas Kediri

Sambel/Jangan Tumpang khas Kediri

Ini masakan kesukaan keluarga terutama suami,klau makan pecel gak ada tumpangnya katanya kurang sedap. Maklum kami keturunan kediri jadi kalau makan pecel gak ada sambel tumpangnya itu rasanya ada yg kurang. 😅😅 #GoldenApronBatik

Sambal terasi ulek

Sambal terasi ulek

Bismillah....sambal pelengkap ayam goreng...... yg mudah dan enak.. Yuk di coba 😍 #PejuangGoldenBatikApron #kopijoss

Sambel Goreng Kentang Buncis

Sambel Goreng Kentang Buncis

Happy weekend 😍 Yuk makan yuuk.. #CookpadCommunity_Depok

35 menit
Nasi Goreng ft Bumbu Sasa (rasa Sambal Matah)

Nasi Goreng ft Bumbu Sasa (rasa Sambal Matah)

So, akhirnya aku milih ngunggah resep inii... sebagai tahapan untuk belajar melalui bumbu instan sih hehe. gampang banget buatnya!

1 orang
10 menit
Sambel goreng hati ayam

Sambel goreng hati ayam

Request anak yg g pedes.....maklum kami sekeluarga g terlalu suka jd dibikin versi mommy yg biasa aj........

3 orang
25 menit
Udang Sambal Gami

Udang Sambal Gami

1 orang
30 menit
Telur Sambal Terasi

Telur Sambal Terasi

Karena ada rapat di sekolah anak dan dilanjutkan dengan ngurus anak yang mau kuliah, sampai" gak sempet masak. Gak sempet belanja akhirnya aku eksekusi Telur Sambal Terasi saja yang mudah dan praktis tinggal menjelajah sudut dapur, ditemui lah bumbu" cabe, bawang, tomat, dan terasi serta sedikit daun bawang, maka jadilah menu telur yang lumayan yummy, ada pedas, manis dan gurih.... #PejuangGoldenBatikApron

8 porsi
50'
Cilok saos sambal

Cilok saos sambal

Jajan waktu jaman sekolah yang sampai sekarang pun masih ada, tapi untuk saya yang berada dirantau kadang susah" gampang jumpai jajanan satu ini makanya klo pengen ngemil ini pasti bikin, dapatnya banyak makannya juga bisa puas 😁😁 #PejuangGoldenBatikApron #ciloksaossambal

Sambal Udang Kentang Pete Super Pedes

Sambal Udang Kentang Pete Super Pedes

Bismillahirrahmanirrahim Bentuk Terima kasih kami untuk para sponsor GA Genk PeDa Bersamamu 2021, untuk cooksnap yang ke-4 dari resep nya mba Retno @Kaianiandra, resepnya saya modif dengan menambahkan kentang dan resepnya saya skip air, jadi hasilnya lebih kering, enak ini seuhah karena super peudesss. Source : Kaianiandra #GenkPejuangDapur #TerimakasihSponsorGenkPeDa #Terimakasih_Kaianiandra #CookpadCommunity_Depok

Sambal Bajak Simple

Sambal Bajak Simple

Sambal yang selalu jadi favorit keluarga #TiketGoldenBatikApron #PejuangGoldenBatikApron

3 orang
20 menit