Daging Sapi Sambal Hijau

Dipos pada February 28, 2022

Daging Sapi Sambal Hijau

Anda sedang mencari inspirasi resep Daging Sapi Sambal Hijau yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Daging Sapi Sambal Hijau yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Daging Sapi Sambal Hijau, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Daging Sapi Sambal Hijau enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Daging Sapi Sambal Hijau diperkirakan sekitar 2 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Daging Sapi Sambal Hijau sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Daging Sapi Sambal Hijau memakai 15 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Biasanya masak daging pasti bumbu kecap atau balado, tapi suami lagi pengen sambel ijo. Jujur ini baru pertama kali bikin dan Alhamdulillah katanya enak banget 😍😍 Makanya berani share, selamat mencoba juga ya bunda πŸ€— #dagingsapi #dagingempuk #sambalhijau #cabeijo

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Daging Sapi Sambal Hijau:

  1. Daging sapi (disesuaikan, kalau saya 1 kg)
  2. Jeruk nipis (untuk marinasi)
  3. Bumbu Halus
  4. 3 bawang putih
  5. 8 bawang merah
  6. 3 cabe hijau besar
  7. 2 tomat hijau kecil
  8. 5 cabe rawit hijau (disesuaikan ya Bund)
  9. 3 cabe kriting hijau
  10. Bumbu iris
  11. 4 lembar daun jeruk
  12. 2 cabe gendot hijau
  13. Bahan tambahan
  14. Minyak secukupnya untuk menumis
  15. Garam, gula putih, penyedap

Langkah-langkah untuk membuat Daging Sapi Sambal Hijau

1
Potong-potong sambil cuci bersih daging di air mengalir, tiriskan di saringan sampai airnya surut lalu peraskan jeruk nipis. Diamkan kurang lebih 10 mnt Ini agar dagingnya tidak amis ya bunda :)
2
Rebus daging 15 mnt dengan api kecil, tambahkan sedikit garam. Lalu tiriskan
3
Blender /uleg semua bumbu halus. Lalu tumis hingga harum Minyaknya cukup banyak aja gapapa ya bunda :)
4
Masukan bumbu iris, lalu tumis kembali. Setelah semuanya harum dan minyaknya sedikit berbuih, masukan daging Jangan lupa gula, garam dan penyedap nya ya bunda. Kalau saya pakai halawa rasa sapi :)
5
Bisa tambah air sedikit kalau dagingnya belum empuk. Koreksi rasa
6
Alhamdulillah selesai, selamat mencoba. Semoga bunda selalu bisa menghadirkan masakan istimewa untuk keluarga tercinta πŸ€—πŸ’ž
Daging Sapi Sambal Hijau - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambel matah

Sambel matah

2-4 orang
30 menit
Sambal goreng ati ala bocil

Sambal goreng ati ala bocil

sambal goreng pasti identik sama yang pedas pedas ya.. berhubung yang saya masakin balita, jadi seperti biasa no cabecabean, sambal tapi tidak pedas (sambal apa apaan itu πŸ˜„) bagi yang suka pedas, ditambah cabai sesuai selera lebih mantabh πŸ‘Œ markicob πŸ‘©β€πŸ³

Sambal Blimbing Wuluh

Sambal Blimbing Wuluh

Dikala tomat mahal dan blimbing wuluh berbuah lebat ahirnya dibikinlah sambal bajak versi blimbing🀭 Source: @ A.S. Source cara mengolah blimbing: @harti_kurniawan

4 orang
30 menit
Lalapan sambal khas lamongan

Lalapan sambal khas lamongan

Salah satu makanan favorit ketika kami keluar rumah adalah lalapan lamongan. Selain enak, juga mudah ditemui di mana mana (seleranya lokal abis😁) Lalapan lamongan punya ciri khas yg terletak di sambalnya. Umumnya memiliki rasa manis gurih, sedikit pedas dengan sedikit campuran kacang, dan wangi jeruk sambal disertai kemangi yg aromatik. Lalapan lamongan bisa dengan mudah ditemui di pinggiran jalan dalam bentuk warung tenda. Varian lauk yg disajikan beragam, mulai dari ayam, bebek, burung dara, mentok, jeroan, hingga hidangan laut. Yuk dicoba😘

10 porsi
1 jam
Sambal tempe

Sambal tempe

Resep sambel ininsaya dapatkan dari alm. Ibu saya semoga bermanfaat dan bisa menjadi ladang amal jariyah untuk beliau. Amien

Sambel ijo

Sambel ijo

Persediaan sambel habis dan di kulkas cuma cabe ijo, cuuss nyobain sambel ijo dan alhamdulillah pada sukaπŸ₯²

Sambal Raja Kutai

Sambal Raja Kutai

Bismillaahirrahmaanirrahiim. Source: Yuliana Menjoi Pada zaman dahulu sambal ini hanya bisa dinikmati para raja di kerajaan Kutai dan dibuat sebagai pendamping nasi bekepor khas kerajaan Kutai, atau semacam nasi liwetnya orang Jawa. Sambal raja atau sambal kutai ini adalah sambal belacan atau terasi yang memadukan rasa asam, manis, dan sedikit pedas. Resep asli menggunakan air jeruk limo & sedikit parutan kulit jeruk limo. Tapi krn lupa beli jeruk limo, maklum amatiran, jadi ganti aja pake daun jeruk & air jeruk lemon. πŸ˜† Resep nasi Bekepor terlampir. #CookiesPlesiran_Mahakam #CookpadCommunity_Tangerang

5 orang
sejam
Sambel Colo - Colo

Sambel Colo - Colo

#Cooksnap #MasakItuSaya #SlaluIstimemewa #SalamKompakSelalu #AnekaSambelNusantara #SambelColoColo #SambalKhasAmbon #MakananNusantara #AR_Merdeka #CoockingCommunityClass_KreasiSambalNusantara #BancakanCeria3C #CookpadCommunity_Yogyakarta #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_id Source : @farhahrhh Pekan ini posbar di Cooking Community Class ( 3 C ) kita di tantang buat kreasi sambel di nusantara ini. Wah sangat menarik dong pastinya agar kita makin mengenal aneka ragam sambel yang ada di Indonesia. Pas moment Kemerdekaan ini aku mempersembahkan Sambal Colo-Colo khas dari Ambon yang muantap sekali di makan sebagai pendamping Ikan kuah kuning atau papeda. Sambal colo-colo adalah sambal yang populer di Sulawesi dan Maluku. Sambal colo-colo berbahan dasar cabai, kecap, dan air jeruk nipis. Sambal colo-colo memiliki perpaduan rasa segar, pedas, dan manis. Di Maluku, ada dua versi sambal colo-colo yaitu pakai kecap dan tidak pakai kecap.Β Jika tidak memakai kecap hampir mirip dabu2 dan matah gitu tetapi ada kemanginya. Kali ini aku cooksnap resepnya mba @farhahrhh yang menggunakan kecap. Yang rasanya euy muantul pisan nikmaat luar biasa. Terima kasih mba Farhahrhh buat resepnya sangat menginspirasi. Terima Kasih juga buat Indonesia karenamu aku jadi banyak tau tentang keaneka ragaman budaya dan kuliner nusantara tetapi hati kita tetap Indonesia Bhineka Tunggal Ika 😍πŸ₯°πŸ₯°

Ikan lele sambel pecak

Ikan lele sambel pecak

3 - 6 orang
30 menit
Sambal ati ayam

Sambal ati ayam

Karena suami ga doyan ati jd ati ayam masak pisah. Ini aku share ati nya aja hehehe.

3 orang
15 menit
Sambal Kecombrang

Sambal Kecombrang

Kecombrang memiliki manfaat sebagai anti radikal bebas, rempah yang satu ini merupakan tumbuhan yang berbunga dan berbuah sangat jarang atau musiman. Wangi dari kecombrang memiliki ciri khas, kali ini saya bikin sambal untuk rasa yang lebih enak sambal kecombrang bisa di tambahkan dengan ikan teri asin. #CookpadCommunity_Tangerang

Mandai nangka/kulit nangka sambal pedas manis

Mandai nangka/kulit nangka sambal pedas manis

Dapat resep dari sepupu. Kulit nangka bisa juga diganti dengan kulit cempedak yang buahnya matang. Jadi kalau beli nangka atau cempedak kulitnya jangan dibuang ya, bisa diolah menjadi masakan yang enak.

Penyet Iwak Pe Sambel Bawang

Penyet Iwak Pe Sambel Bawang

Mari sarapan gaiiiss πŸ€— Bikin yg simpel dan dijamin 10000% ngabisin nasi πŸ˜‹ #SemangcookHokya #CookpadCommunity_Semarang

2 orang
30 menit
Teri Sambal Matah

Teri Sambal Matah

Ada teri nasi yang blm keolah, dibikin lauk teri sambal matah, bikinnya sih ga ada patokan bahan yang pasti sesuai selera kita aja πŸ™‚ #CookpadCommunity_Bogor #dapurtunik

Sambal Terasi Goreng

Sambal Terasi Goreng

Udah lama ngga bikin sambal favorit suami. Sambal Terasi Goreng 😍. Mumpung mood nya sedang kumpul.... Yuuk bikin πŸ€—. #CookpadCommunity_Bandung

Sambel hati

Sambel hati

30 menit