Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun

Dipos pada January 5, 2022

Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun

Anda sedang mencari inspirasi resep Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun memakai 9 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Pagi" suami minta bikinin sambal/bumbu pecel buat stok di rumah dan langsung tak bikin dong, eh gak taunya pas banget dg challenge #cookpadcommunity_Kalsel minggu ini yaitu sambel pecel homemade yee jadi bisa ikutan deh 👏🏻👏🏻🤗🤗🥰🥰 Source : ummi umar Dg sedikit modifikasi dg penambahan cabe rawit karena suami sukanya pedas" gitu rasanya😊 #BamasakBaimbai #SambalKacangSerbaguna #cookpadcommunity_Kalsel #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #MasakItuSaya

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun:

  1. 250 gr kacang tanah
  2. 10 buah cabe kriting (me : 7buah)
  3. 30 buah cabe rawit (tambahan saya)
  4. 4 siung bawang putih (geprek)
  5. 7 lembar daun jeruk (me : 10lembar, buang tulang daunnya)
  6. 1 ruas kencur
  7. 75 gr gula merah (me : 80gr)
  8. 1/2 sdt asam jawa
  9. 1 sdt garam

Langkah-langkah untuk membuat Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun

1
Goreng kacang tanah hingga matang kemudian tiriskan (boleh disangrai dan buang kulitnya)
Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun - Step 1
Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun - Step 1
2
Tumis bawang putih, cabe kriting, daun jeruk, cabe rawit sebentar saja (tujuannya biar bumbu lebih awet)
Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun - Step 2
3
Blender kacang tanah hingga halus (lakukan hingga habis dan sisihkan)
Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun - Step 3
4
Haluskan cabe rawit, daun jeruk, bawang putih, cabe kriting, gula merah, asam jawa dan garam hingga halus. Kemudian tuangkan ke kacang tanah yg sudah dihaluskan tadi aduk rata hingga semua bumbu tercampur merata
Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun - Step 4
Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun - Step 4
Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun - Step 4
5
Jika sudah tercampur merata sambel pecel siap dipergunakan. Jika utk disimpan sebagai stok di rumah bisa ditaroh di plastik atau tempat yg kedap udara ya
Sambel/Bumbu Pecel Khas Madiun - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

517. Ikan Cakalang Asap Sambal Matah

517. Ikan Cakalang Asap Sambal Matah

Ada stock cakalang asap, dibuatlah versi disuwir dengan campuran sambal matah. Anak-anak yang biasanya gak suka ikan asap jadi suka, enak katanya. Alhamdulillah. Week 2 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Depok

4-5 orang
25 menit
Pecel Sayur Komplit Sambal Kacang

Pecel Sayur Komplit Sambal Kacang

Assalamu'alaikum. Menu makan siang kali ini pecel sayur komplit plus sambal kacang. Dan pas banget buat challenge minggu ini buat daerah Kalsel yaitu sambal kacang. 🥜🥜Dan untuk sambal aku bikinnya agak banyak biar bisa disimpan dikulkas buat persediaan nanti😄😄 #RamadanCamp_Misi3 #BamasakBaimbai #SambalKacangSerbaguna #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kalsel

Sambal Wong Solo

Sambal Wong Solo

Bosen kan kalo sambel tomat biasa.. Baiqlah, mari kita buat kayak wong solo..

Resep Jamur Tiram Suwir Sambel Kemangi

Resep Jamur Tiram Suwir Sambel Kemangi

Hari ini lagi ga mood masak yang compleceted karena suami lembur kerjanya, pulang malem yaudah Aku masak buat sendiri aja. Makan ini cukup boros nasi hihi.

1-2 orang
30 Menit
Sambal Goreng Kentang& Udang (Irit Minyak)

Sambal Goreng Kentang& Udang (Irit Minyak)

Karena harga minyak meningkat & kabarmya mulai sulit dipasaran, maka aku mulai berhemat, walaupun minyak yg aku gunakan sepertinya masih dlm status aman dipasaran... Rasanyapun tidak berubah, mungkin saat menumis aku masih menggunakan minyak kelapa, yg juga dibutuhkam tubuh kita. Tetap semangat menyajikan hidangan untuk keluarga dlm berbagai situasi & kondisi...😍 #pejuangGoldenBatikApron #Week8 #CookpadCommunity_Jakarta

Udang sambel jeruk

Udang sambel jeruk

Bingung punya udang di kulkas mau dibuat apa ya xixi jadilah udang sambel jeruk ini bund, segala jenis seafood sepertinya sangat cocok dibuat sambel jeruk ini, rasanya khas dan tidak amis 😁👌🏻 saya campurkan udang ini dengan kentang supaya agak lebih banyak bund xixixi

3 orang
1 jam
Sambal Bawang (tanpa terasi)

Sambal Bawang (tanpa terasi)

#PejuangGoldenBatikApron #sambal #bawang #tanpaterasi #mudah #cepat #simple #enak Kadangkala, ada saatnya kita kehabisan persediaan terasi. Jangan takut, tanpa terasi pun Sambal bawang ini pasti cocok untuk lidah kita karena rasanya yang nampol...bikinnya gampang dan cepat..yuk cobain resepnya😋😍❤

Sambal goreng bawang asin cumi

Sambal goreng bawang asin cumi

Dapat resep dari search engine cookpad, kata kunci : sambel bawang awet tahan lama. Trus ambil yg resepnya Mrs. Ferdi. Trus saya bikin dengan sedikit tambahan.

10-15 porsi
30' - 1jam
Rujak sambel asem ala anak kos

Rujak sambel asem ala anak kos

kangen jajanan di rumah, nyari disini gada yang jual. cuss coba bikin sendiri

1 porsi
Sambel Kambil / Kelapa / Gudangan / Urab

Sambel Kambil / Kelapa / Gudangan / Urab

Ini resep sambil kambil dari nenek, karna nenek tiap wetonnya bikin gudangan buat di bagi2, ato kalo ditempat aku namanya BANCAKAN hehehe

Ikan Pindang Sambal Matah

Ikan Pindang Sambal Matah

Masak yang praktis tapi bikin nambah2 terus.. rasanya nano nano, asin, gurih, asem, pedes.

Sambel teri Medan telur ayam rebus

Sambel teri Medan telur ayam rebus

Cookies untuk mba @Clarissakitchen…sebenar nya resep2 beliau lebih banyak baking dan famous dengan gluten free nya,berhubung sy tdk bisa baking jadi cooksnap yg simpel deh 😁, kebetulan masih punya teri Medan yg Sdh di goreng sisa dari bikin nasi goreng #Cookies_Shinta #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron

Ayam geprek sambal bawang

Ayam geprek sambal bawang

3-4 orang
40 menit
08 BA. Sambal Terong Siram Saus Tiram

08 BA. Sambal Terong Siram Saus Tiram

Bingung mau masak apa buat bontot kuliah semi oplen semester lalu. Dahlah buat terong diginiin aja. Kebetulan terongnya gak beli, dari kebun sendiri. Rasanya ada manis, asin, dan gurih serta Krispy tepung goreng berpadu dengan lembutnya terong. Jadi pengen nambah nasi 🤤 #PejuangGoldenBatikApron

Sambal Nanas Tumis Khas Palembang

Sambal Nanas Tumis Khas Palembang

Sambal ini enaaaak banget buat teman makan pindang²an 😋 #ArisanCooksnapWongKito_DapurSesma #CookpadCommunity_Palembang #Rekreasi_Palembang #PejuangGoldenBatikApron Minggu ke2 Source : @Dapursesma Resep aslinya disini https://cookpad.com/id/resep/15310528?invite_token=XOLaqp

Sambal Limo (No Minyak)

Sambal Limo (No Minyak)

Sambal simpel tapi tetep nikmat.. Endeeusss pedesnya, hemat minyak lagi, hihihi.. #Sambal_MamaBirru #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron #GBAPekan6

1 piring
15 menit
Rolade Tahu Sambal Terasi

Rolade Tahu Sambal Terasi

Menjawab pertanyaan Mamah untuk Ramadan Camp Misi 2 yaitu Rolade Tahu kali ini saya membuat olahan tahu gulung dengan tambahan sambal terasi di dalam adonan isiannya Resep mengadaptasi dari Chicken Roll ala Hokben dari youtuber Will Goz Kitchen tapi saya ganti isian ayam dengan tahu Sementara kulitnya saya gunakan resep dari mbak Diana @DianaN_17 Resep lengkapnya bisa dilihat di scroll ke bawah ya buk ibuk #CPBali_MealPrep #RamadanCamp_Misi2 #Cookpadcommunity_bali #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis

Sambal Terasi

Sambal Terasi

Ini enak banget bikin selera makan apalagi bareng lalapan dan lauk yang pas. Yuk cobain!😊