Sambal cumi cabe hijau

Dipos pada March 3, 2022

Sambal cumi cabe hijau

Anda sedang mencari inspirasi resep Sambal cumi cabe hijau yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sambal cumi cabe hijau yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sambal cumi cabe hijau, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sambal cumi cabe hijau enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Sambal cumi cabe hijau adalah 3 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Sambal cumi cabe hijau diperkirakan sekitar 45 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sambal cumi cabe hijau sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sambal cumi cabe hijau memakai 17 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Tiap kali ke pasar, suami selalu request cumi. Bosan ditumis, kali ini dimasak sambal hijau. Endulita rasanya kata beliau #CumiHijau #MenuSimpel

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sambal cumi cabe hijau:

  1. 500 g cumi
  2. 2 lenjer petai
  3. 3 buah tahu putih
  4. 1/2 bagian jeruk nipis
  5. 2 siung bawang putih
  6. 1/2 sdt garam halus
  7. 250 ml minyak goreng
  8. Bumbu giling
  9. 15 buah cabai hijau
  10. 4 buah cabai rawit (saya campur rawit ungu)
  11. 3 siung bawang putih
  12. 6 siung bawang merah
  13. 1/2 bagian tomat hijau ukuran besar
  14. 1/2 sdt garam kasar
  15. Bumbu lainnya
  16. 1/8 bagian bawang bombay
  17. 1/2 sdt kaldu ayam bubuk (kaldu jamurnya kehabisan)

Langkah-langkah untuk membuat Sambal cumi cabe hijau

1
Bersihkan cumi, lumuri dengan air jeruk nipis, diamkan 5 menit kemudian bilas. Marinasi cumi dengan 2 siung bawang putih (parut menggunakan parutan keju) dan garam, aduk rata. Diamkan 15 menit
Sambal cumi cabe hijau - Step 1
Sambal cumi cabe hijau - Step 1
Sambal cumi cabe hijau - Step 1
2
Siapkan petai, goreng tahu dalam minyak panas, kemudian potong memanjang
Sambal cumi cabe hijau - Step 2
Sambal cumi cabe hijau - Step 2
Sambal cumi cabe hijau - Step 2
3
Siapkan bumbu giling (ini saya giling agak kasar karena rasanya lebih enak 😁)
Sambal cumi cabe hijau - Step 3
Sambal cumi cabe hijau - Step 3
4
Tumis cumi dalam wajan tanpa menambahkan minyak (supaya cuminya mateng) lalu tiriskan (buang air dalam wajan, cuminya mengeluarkan air)
Sambal cumi cabe hijau - Step 4
Sambal cumi cabe hijau - Step 4
5
Panaskan minyak goreng 100 ml, goreng bumbu halus, petai, dan bawang bombay. Tambahkan kaldu bubuk. Aduk perlahan hingga bumbu harum dan matang, tes rasa
Sambal cumi cabe hijau - Step 5
Sambal cumi cabe hijau - Step 5
6
Masukkan tahu dan cumi. Aduk sampai semua tercampur rata.
Sambal cumi cabe hijau - Step 6
Sambal cumi cabe hijau - Step 6
7
Sajikan
Sambal cumi cabe hijau - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambal terasi

Sambal terasi

Makan tanpa sambal itu rasanya ada yang kurang, berhubung cabai lagi murah nih😍 mari kita nyambel tiap hariiiii

Teri nasi sambal bawang

Teri nasi sambal bawang

Saking enaknya sampe lupa foto. Baru mateng langsung ambil nasi panas udah tinggal dikit baru deh keingetan untuk foto.

3 org
20 menit
239. Sambal Cumi Asin Pete

239. Sambal Cumi Asin Pete

Sambal cumi asin banyak varian resepnya yang enak2, tp yang ini adalah resep yg simpel dan lbh tahan lama, krn tidak menggunakan tomat yg notabene akan lbh cpt basi pada masakan yg menggunakan tomat drpd tidak jika ingin disimpan lebih lama. Kebetulam ini sy buat untuk dimakan dilain hari tp dibikin sekarang ya.

Sambal Tumpang Khas Jawa

Sambal Tumpang Khas Jawa

Rindu kampung halaman… My mom suka masak masakan ini, nenek di Salatiga jg dulu sering sekali masak hidangan ini.. mumpung di kulkas ada semua bahannya. Mari eksekusi untuk mengobati rindu 🥳

2-4 orang
45 menit
Sambal Raja Kutai

Sambal Raja Kutai

Konon cerita, pada zaman Kerajaan Kutai dulu, sambal ini dibuat sebagai pendamping nasi bekepor dan hanya bisa dinikmati para raja. Tapi, sekarang tak perlu jadi raja hanya untuk menikmati kuliner satu ini. Sambal raja kutai sekarang bisa kita nikmati di rumah. Cooksnap dari @Heniyahya #Cookpadcommunity_Bogor #CookpadIndonesia

3-4 orang
30 menit
Sambal Bawang Rebon Pedas

Sambal Bawang Rebon Pedas

Koleksi resep sambal nambah lagi yaa Ini saya sajikan bersama Nasi Goreng Kencur Source @Desriayu_Ecy Link resep asli https://cookpad.com/id/resep/15113272-sambal-bawang-rebon?invite_token=SV2ryJEe6b2hNL9HiWccTtRZ&shared_at=1624858145 #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_Desriayu #Cookapdcommunity_bali

Udang Sambal Tomat

Udang Sambal Tomat

Saya paling suka udang dan bahan makanan ini menurut saya paling gampang dibikin jadi enak. Mau digoreng saja sudah enak. Yang ini menu super simple keluarga saya bunda. Sekali coba pasti langsung bisa dan enak.

Sambal Korosok

Sambal Korosok

Makan tanpa sambal rasanya kurang pas yaa kan apalagi buat maksi sambal mahh wajib atuhh Support utk #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeda_Desriayu #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Borneo #cooksnap_id

3-4 orang
10 menit
Sambel Embe Bali

Sambel Embe Bali

Selain sambal Matah .. sambal Embe juga primadona di Bali . Biasanya di sajikan sbg pelengkap di Nasi Babi Guling Babi .. tetapi untuk saya pribadi .. makan telor ceplok di tambah sambel Embe udah nikmat banget .. resep nya sangat mudah , Mari kita masak 🤗

2 orang
45 menit
Sambal goreng kentang tahu udang

Sambal goreng kentang tahu udang

4 orang
1 jam 30 menit
Sambel Tomat Goreng

Sambel Tomat Goreng

Dan Allah mencintai orang-orang yang berbuat kebaikan. - Al ayah- #ResepSambelIhda #memasakdengancinta #masakituibadah

Sambel terong ungu

Sambel terong ungu

Lagi panen terong ungu nih bun ,kira2 enak dibikin yg pedas2😁

4 orang
1jam
Sambal matah jeruk kasturi

Sambal matah jeruk kasturi

Resep mak saye hihi

Sambel Colo-Colo khas Maluku🍂

Sambel Colo-Colo khas Maluku🍂

Bikin sambel Nusantara yang belum pernah saya buat,padahal gampang & prosesnya cepat..perpaduan cabe,tomat hijau dengan kucuran jeruk nipis membuat sensasi sambal semakin segar & menggugah selera.. (Sumber:ytb:Resep Modern)

Sambel Soto

Sambel Soto

Resep Merry Christina . Maaf ga bisa di tag, ga ketemu akunnya.

224. Sambel Mangga

224. Sambel Mangga

Tadinya mau bikin sambel bawang, biar ga ribet. Tapi karena ada sisa mangga muda, jadinya bikin sambel mangga, mumpung mangganya masih segar.

Sambal teri uap padang

Sambal teri uap padang

Sambal ini bhn2nya diuap diatas nasi atau bisa dikukus smpai layu saja..... Trus no micin yah... Yuk keresep

5 orangk
30 mnt
Sambal Korek

Sambal Korek

Cooksnap resepnya mbak @7rizandinikiki #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeda_KikiRizqiAndini #CookpadCommunity_Depok