Martabak Bihun Sambal Petis

Dipos pada March 10, 2022

Martabak Bihun Sambal Petis

Anda sedang mencari inspirasi resep Martabak Bihun Sambal Petis yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Martabak Bihun Sambal Petis yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Martabak Bihun Sambal Petis, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Martabak Bihun Sambal Petis enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Martabak Bihun Sambal Petis sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Martabak Bihun Sambal Petis memakai 16 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Selama pandemi ini, jadi lebih sering bikin cemilan sendiri di rumah. Selain biar lebih terjaga kebersihan nya, jadi lebih hemat juga. Kali ini aq bikin martabak bihun menggunakan super bihun AAA dari @kreasibihunaaa . Bihun nya 100% asli dari beras murni, gluten free, no trans fat, no cholesterol, non GMO dan no additives. . . #bihunaaa #kreasibihunaaa #70thbihunaaa #bihunberas #bihun

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Martabak Bihun Sambal Petis:

  1. 1 keping superbihun AAA (110 gr)
  2. Secukupnya kulit lumpia siap pakai
  3. 1 batang daun bawang, rajang halus
  4. Secukupnya garam
  5. 1/4 sdt lada bubuk
  6. 1/2 sdt kaldu jamur
  7. Bumbu halus :
  8. 3 siung bawang merah
  9. 2 siung bawang putih
  10. 1 butir kemiri
  11. Sambal Petis :
  12. 1 sdm petis udang
  13. 2 siung bawang putih
  14. 1 buah cabe rawit (sesuai selera)
  15. Secukupnya garam
  16. 2 sdm air panas

Langkah-langkah untuk membuat Martabak Bihun Sambal Petis

1
Seduh bihun dengan air panas. Diamkan kira2 15 menit. Tiriskan
Martabak Bihun Sambal Petis - Step 1
2
Tumis bumbu halus hingga matang. Masukkan bihun dan daun bawang. Aduk rata. Bumbui dengan garam, lada bubuk dan kaldu jamur. Masak hingga semua bumbu tercampur.
Martabak Bihun Sambal Petis - Step 2
Martabak Bihun Sambal Petis - Step 2
Martabak Bihun Sambal Petis - Step 2
3
Siapkan kulit lumpia. Beri bihun secukupnya. Lipat. Lalu goreng hingga matang.
Martabak Bihun Sambal Petis - Step 3
4
Sambal petis : uleg bawang putih dan cabe. Beri petis. Aduk rata. Tambahkan air panas dan garam. Aduk rata. Sajikan martabak bihun dengan sambal petis.
Martabak Bihun Sambal Petis - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Telur Dadar Crispy Sambal Matah

Telur Dadar Crispy Sambal Matah

Telur dadar bisa dibikin crispy loh! Jangan lupa tambahin sambal matahnya supaya makin sedap 😋 Follow IG: @dtndy dan tag/mention jika cooksnap, terima kasih ☺️🙏🏻

4 orang
1 jam
Sambal Ijo ala Dapur Kobe

Sambal Ijo ala Dapur Kobe

Praktis ala @dapurkobe Praktissimple buatnya, rasanya mantul luarbiasa😋 Ini resep aslinya🙏 https://cookpad.com/id/resep/15140670-resep-sambal-ijo?invite_token=DyawZuyNYboC5kfZP9Z4B1Zu&shared_at=1624863468 Yuk silahkan dicoba aja🥰 #DapurKobe #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_Id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia

224. Sambel Mangga

224. Sambel Mangga

Tadinya mau bikin sambel bawang, biar ga ribet. Tapi karena ada sisa mangga muda, jadinya bikin sambel mangga, mumpung mangganya masih segar.

Sambal Terasi

Sambal Terasi

Sambal sejuta umat #sambal #sambalterasi

1 porsi
10 menit
Sambal Buncis Rempah (Menu Wajib Lebaran😍)

Sambal Buncis Rempah (Menu Wajib Lebaran😍)

Resep dr my mom nih😍 Tiap lebaran gak pernah absen ini menu. Makin dipanasin makin enaakk 😋 dimakan sm ketupat bikin gak bisa brenti makan 😂 Tapi siang ini makan pake nasi anget dah wenaakk tenan #masaksetiapbagian #CookpadCommunity_Palembang #ResepWongKito

Telur & Tahu Balado (sambal asam)

Telur & Tahu Balado (sambal asam)

Cooksnap arisan cocomba Source : Mommy Iyell dengan modifikasi Telurnya saya ceplok dan tomat diganti asem jawa Menu simple yang selalu menggugah selera. Telur emang ga bikin bosen, mau diapain juga. Kali ini saya bikin telur balado dicampur tahu, tapi telurnya diceplok bukan direbus. Sambelnya saya kasih asem jawa, bukan tomat karena harga tomat lagi bikin tobat alias mahal 😁 . . #cooksnap #PekanCooksnap #PekanPosbar #BandungCooksnap4_MommyIyell #telurbalado #olahantelurceplok #olahantahu #CookpadCommunity_Bandung #cocomba #authorsbandunghebring #ResepHadleny

6 orang
Sambal Kacang (Bumbu Sate)

Sambal Kacang (Bumbu Sate)

Sambal kacang bumbu pelengkap sate, cilok atau makanan apapun. Pasti jadi bikin nafsu makannya 😊 Ditambah banyak manfaat dari Sii Kacang Tanah. Kacang tanah mengandung vitamin E, asam folat, protein, mangan, biotin, serat, magnesium, lemak tak jenuh tunggal, serta kaya akan antioksidan. Kandungan nutrisi ini berperan mengurangi risiko penyakit jantung. ( Info : Google ) #Cookpad_Id #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Bogor

Terong masak sambel

Terong masak sambel

Mantul mak... Cobain deh , bikin nagih 😋🤤

3 orang
15menit
Sambal Terong Kukus

Sambal Terong Kukus

Minggu ini yang menang arisan cooksnap #RecookBubuhanKalTim adalah mba @An_nesha. Intip2 resep beliau, saya tertarik sama resep sambal terong kukus. Hmm.. kayak apa ya rasanya ? Dari pada pinisirin langsung aja saya eksekusi denga modifikasi. Disini terong yang saya gunakan terong ungu dan cabenya sebagian saya pakai cabe rawit merah biar lebih pedes Alhamdulilah... mantap rasanya. Sehat juga lagi karena semua bahannya di kukus dahulu😋. #RecookBubuhanKaltim #BubuhanKaltim_Annesha #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Balikpapan #DutarecookBeraksi #DutarecookBalikpapan

Ayam Suwir Sambal Matah

Ayam Suwir Sambal Matah

Resep yang menurutku sangat praktis, tanpa ulek-ulek bumbu 😊

2 orang
45 menit
Sambal Goreng Kentang Jamur Merang

Sambal Goreng Kentang Jamur Merang

Selalu suka dengan sambal goreng. Karena dimakan pakai nasi anget aja udah nikmaaat banget 😋. Terinspirasi dari resep sambal jamur merang kemangi punya @DapurIbukKayana , kali ini jamur merangnya saya modif menjadi sambal goreng. Kalau biasanya jodoh sambal goreng kentang itu ati ampela, nah sekarang cobain deh pakai jamur merang. Ternyata ga kalah nikmat, testur jamurnya yang lembut kenyal bikin ga bisa berhenti ngunyah, bumbunya juga meresap enak bangeet 😋. Source: @DapurIbukKayana #ResepSambalGoreng #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

Sambel Bawang

Sambel Bawang

Siang2 bikiin yang pedes seger buaat nemenin makan siang pake nasi anget sama paru goreng

3 - 5 Orang
15 Menit
Sambal tomat awet

Sambal tomat awet

Sambal tomat ini bisa awet sampai dengan 2 minggu di dalam kulkas lho bund, selain itu bisa untuk bumbu nasi goreng, tinggal tumis bumbu, masukkan nasi dan tambah garam saja. Praktis kan, semoga bermanfaat 😁8

Pari Asap Sambal Kemangi

Pari Asap Sambal Kemangi

Pulang dari vaksin, perut keroncongan.. tapi belum masak apa2 di rumah karena pagi2 udah berangkat. Untung masih ada beberapa potong ikan pari asap di kulkas. Langsung di bikin sambel kemangi aja deh, sekalian buat setoran challenge dari #komunitaspaders yang minggu ini temanya "olahan ikan pindang/asap/cue", ide dari mba @4nisatur_Raehan yang naik tayang. Alhamdulillah... Hemat, nikmat. Eitsss.....hati hati timbangan gerak kekanan ya🤭 Resepnya terinspirasi dari resep ayam goreng sambal kemangi dari Yummy.idn. Tapi di resep ini saya ganti pake ikan pari asap...rasanya jadi lebih menggoda😋🥰. Menurut saya loh ya🤭 #GoDa_IkanDiCuein #GoDa_Paders #cookpad_Paders #CookpadIndonesia #Cookpadcommunity_Balikpapan #Cookpadcommunity_KalTim #Cookpadcommunity_Borneo #DutaRecookBeraksi #DutaRecookBalikpapan

Sambal udang kecepe ala kampung

Sambal udang kecepe ala kampung

Sambal udang kecepe ini masakan kampung bgt, bisa auto nambah nasi terus kalo makan pakai sambal ini mahh,, 🤤🤤

Sambal dadak pedas mantap

Sambal dadak pedas mantap

Haii bunda bunda, ini salah satu menu yang jadi favorit aku dan suami. Karna bisa jadi penambah nafsu makan loh. Cuss langsung di coba bund. Gampang banget kok 🥰

1 mangkuk
5 menit
Sambal Daging Tomat Hijau

Sambal Daging Tomat Hijau

Sisa daging sapi di kulkas di jadiin sambal tomat aja kebetulan ada tomat ny. Enak banget ini resep dr mama ku 😍 Perpaduan rasa pedas, gurih dan asem jd satu 😆 Masih ikutan posbar #OlahanDagingKurban Kali ini untuk potongan ny sy potong bentuk cubes. Sebelum ny daging di rebus pake metode 5.30.7, biar empuk dan lebih mudah di kunyah. #SambalDagingTomatHijau #MasakSimple #MasakDirumah #KampungIdaman #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Kalbar