Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63)

Dipos pada January 6, 2022

Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63)

Anda sedang mencari inspirasi resep Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) memakai 30 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sudah lama nggak bikin nasi bakar... Kali ini pakai isian sambal tempe kemangi dan telur asin terinspirasi dari chef @devinahermawan Wanginya saat dibakar hmmm menggugah selera.. Yuks moms dicoba #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Magelang #yanihataka04_carbo

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63):

  1. Bahan Nasi Gurih :
  2. 300 gr beras
  3. 425 ml air (disesuaikan dengan jenis beras, agar tidak lembek)
  4. 3 siung bawang putih, diiris
  5. 5 siung bawang merah, diiris
  6. 3 lembar daun salam
  7. 3 batang serai, potong
  8. 1 ruas lengkuas, kupas dan iris
  9. 2 sdm margarine
  10. 1 sdm kaldu bubuk
  11. Bahan Sambal Tempe :
  12. 200 gr tempe, digoreng, potong/cincang kecil-kecil
  13. 4 gr terasi
  14. 3 siung bawang putih
  15. 5 siung bawang merah
  16. 3 buah kemiri
  17. 3 buah cabai merah besar
  18. 20 buah cabai rawit (disesuaikan selera ya)
  19. 3 lembar daun jeruk
  20. 1 1/2 sdt garam
  21. 25 gr gula merah
  22. Secukupnya gula pasir
  23. 1 sdt kaldu bubuk
  24. 1/4 sdt merica bubuk
  25. 150 ml air
  26. Bahan Pelengkap :
  27. 1 genggam daun kemangi
  28. 2 batang daun bawang
  29. 2 butir telur asin
  30. Secukupnya daun pisang untuk membungkus

Langkah-langkah untuk membuat Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63)

1
Tumis bawang merah dan bawang putih dengan sedikit minyak hingga wangi, tambahkan daun salam, lengkuas, dan serai lalu masak sebentar.
Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) - Step 1
Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) - Step 1
2
Masukkan beras dan air kedalam rice cooker. Tambahkan bumbu tumisan, kaldu bubuk dan margarine tetapi jangan diaduk ya. Masak dengan mode memasak nasi.
Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) - Step 2
3
Membuat sambal tempe : Haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, terasi, setengah cabai merah, dan cabai rawit lalu blender dengan sedikit minyak hingga halus. Iris sisa cabai merah, cabai rawit, dan daun bawang. Tumis bumbu halus hingga kering lalu tambahkan daun bawang bagian putih dan cabai iris, aduk rata.
Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) - Step 3
Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) - Step 3
4
Masukkan cincangan tempe goreng ke dalam tumisan. Kemudian tambahkan daun jeruk, air dan bumbui dengan garam, merica, gula merah, gula, dan penyedap / kaldu bubuk kemudian masak hingga air susut. Setelah air susut matikan api kemudian masukkan daun kemangi dan daun bawang bagian hijau kemudian aduk rata.
Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) - Step 4
5
Siapkan daun pisang kemudian letakkan telur asin, sambal tempe, dan nasi lalu bungkus rapat dan sematkan tusuk gigi di kedua sisinya, potong ujung daun supaya rapi.
Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) - Step 5
Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) - Step 5
Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) - Step 5
6
Panaskan pan anti lengket, panggang semua sisi nasi bakar hingga wangi dan kecoklatan.
Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) - Step 6
Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) - Step 6
7
Nasi bakar siap disajikan.
Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) - Step 7
Nasi Bakar Telur Asin Sambal Tempe (63) - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Udang Sambal

Udang Sambal

Resepi orang Malaysia. Udang sambal viral 🤩 so yummy!

6-10 porsi
1 jam
Tumis Sambal Buncis

Tumis Sambal Buncis

Hallo Food Lovers,.. Post menu minggu lalu, cs resepnya mba mey @Meyscila_28 😘 Happy Monday 💕 #IdeMasak #PejuangGoldenBatikApron #ArisanCooksnapWongKito_MeyCila #CookpadCommunity_Palembang #Minggu8 #SambalBuncis #TumisSambalBuncis

1 Mangkok
25 Menit
Tahu Masak Sambal Padang

Tahu Masak Sambal Padang

Akhir bulan masak yang ekonomiss dlu tapi ga kalah enak kok. Untuk pedas bisa menyesuaikan ya, boleh di tambah cabainya. Ini saya pedas level bawah hhee... #pejuanggoldenbatikapron

2 orang
Sambel goreng terong+tempe+ ikan asin

Sambel goreng terong+tempe+ ikan asin

Ini karena hanya bahan itu yang tersisa di kulkas.. Hihihi harus kreatif sebagai momy Apalagi anak mau minta makan hihi

3 porsi
30 menit
Sambal Goreng Kentang Bakso

Sambal Goreng Kentang Bakso

Minggu ini kedatangan tamu jauh dari Kaltim, kampung asal saya sebenarnya🤭😅 Mba Widjie dah berbagi ilmu membuat amplang, tapi karna saya dah sering ngerasain amplang dan kalo bikin sendiri sepertinya membuat busui lelah jd saya cooksnap yang mudah dlu aja deh ssuai dgn bahan yg ada drmh 🤭✌️ Source : @cook_6168662_wa #CodePesiar_Kaltim #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenBatikApron

Sambal goreng cakalang

Sambal goreng cakalang

Tak ada hati gabah sapi cakalang pun jadi

5 porsi
1 jam
Sambal Adam (ala Bali)

Sambal Adam (ala Bali)

🌸 Bismillah, .......... Minggu ke - 8 #PejuangGoldenBatikApron Sambal Adam, salah satu sambal matah / mentah khas Bukit (Kuta Selatan) Bali. Bahannya simple, pedes seger wangi ☺️ Rasanya hampir mirip "trancam" kalau di Jawa, tp kalau sambal Adam tidak memakai santan, kacang panjang dan kemanginya ikut di uleg bersama bumbunya. Syedep deh 👍🏼😋 Kalau versi originalnya sih pake kacang tunggak (kacang Bali), tp kata teman bisa juga kok pake kacang panjang ( pilih yg kecil2/muda), cuma agak berair sambalnya. #IdeMasak #CookpadCommunity_Bali #SambalBali

Sambal jamur horenzo vegan

Sambal jamur horenzo vegan

Kebetulan menu hari ini. Jadi berbagi deh… selamat mencoba😃

1 org
20 menit
Balado Teri Jengki (Sambal Ijo Versi Kering)

Balado Teri Jengki (Sambal Ijo Versi Kering)

Giliran masak masakan khas nusantara. Cocok untuk menu makan siang,gaiz. Makanan enak itu ga harus terbuat dari daging, bahan dasar ikan yang sudah diasinkan pun bisa jadi luar biasa nikmat asal kita bisa mengolahnya dengan terampil. Kali ini thepapaws_kitchen sajikan olahan sambalado teri versi kering. Ini sebenarnya memakai cabe hijau sebagai bumbu dasarnya, tapi karena cabenya dihaluskan dan ditumis kering bersama terinya, jadi tampilan akhirnya si cabe ga keliatan ijo😁, kalau dalam versi basahnya keliatan banget ijonya. Untuk mengolah cabenya bisa bervariasi ya, mau diblender halus atau kasar bebas2 aja yang penting saat matang si cabenya harus terasa cabe, jangan jadi rasa strawberry🤭.

keluarga
Ikan Marlin Sambal Matah

Ikan Marlin Sambal Matah

Pagi² pengen masak yg simpel, yaudah dipilihlah ini.

2 porsi
30 menit
Sambel Ijo Nasi Padang Simple

Sambel Ijo Nasi Padang Simple

Klo ke Rumah Makan Padang yang diincer pasti Sambel ijo dan Lalapan yaa kan. Cus, kita buat sendiri biar banyak dan bisa nambah Lagi dan Lagii😋 Ternyata bikinnya mudah banget Loh. Dengan bahan serba hijau tentunya. Cus kita buat 👩‍🍳 Selamat Memasak emak-emak Nusantara, Jangan lupa bumbui dengan Cinta dan Doa yaa 🥰 #PejuangGoldenBatikApron #ibundNethaKitchen #CookingWithLove #ideMasakanNusantara

Sambal Cumi Asin

Sambal Cumi Asin

Tiba2 pingin sambel cumi, krn kalo beli online gak sabar nunggu dan kadang cuminya gak banyak, jadi bikin sendiri hehe

~
45menit
Tempe Mendoan Sambel Kecap

Tempe Mendoan Sambel Kecap

Lagi hujan enaknya bikin yang anget2 di cocol sambel kecap..nyamm.. . . #PejuangGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_surabaya

2 orang
30 menit
Teri Sambel Ijo

Teri Sambel Ijo

Nasi Kucing favorit aku lauknya teri sambel ijo. Tapi sekarang udh ga ada lagi :( bikin sendiri aja deh

30 menit
Sambal cumi

Sambal cumi

#week6 #PejuangGoldenBatikApron

Sambel pecel(sambel kacang)

Sambel pecel(sambel kacang)

#PejuangGoldenBatikApron kali ini saya punya sambel kacang homemade, buatan sendiri lebih puas... 😄, Mudah dibuatnya, dan ini tahan lama kurleb 2 bulan, jika di simpan di kulkas dalam wadah/plastik tertutup.

30 menit
5. Sambel Bawang

5. Sambel Bawang

Bissmillah Sambel Bawang bs disajikan untuk apa aza....klo sy untuk kombinasi ayam geprek Bs jg untuk lalapan sambel, dimakan dg nasi anget2....yummy dech....😋👌

8 orang
30 menit
Sambal dabu-dabu favorit

Sambal dabu-dabu favorit

sambel paling cocok buat ikan bakar, pedes seger n mantep

2 porsi
10 menit
Sambel Krecek Ampela

Sambel Krecek Ampela

Ga terasa lebaran tinggal sebulan lagi 😍 puasa aja belom nongol hilalnya gue udah bikin menu lebaran 🤣 ya gapapa kan ya? Biasanya gue kalo lebaran masak opor, sambel krecek sama lontong aje. Sebenerny gue lebih suka masak sop buntut/iga buat lebaran, karena kalo opor bisa makan dirumah sodara 😜 bertamu ke 3 rumah, makan opor kan eneg. Sampe rumah makan sop buntut/iga kan seger yaa.. Nah jadi lah kebiasaan gue Day 1 lebaran masak opor dkk, day2 masak sop iga dkk 😂 jadi adil bunda... Iseng ke tukang sayur nih krecek meronta ronta minta di beli. Yaudah lah, kasian... Kasian guenya kalo kebayang2 krecek mulu 🤣 #PejuangGoldenBatikApron

Ikan goreng sambal kemangi

Ikan goreng sambal kemangi

2 orang
15 menit