Sambal Goreng Kentang, Ati Kambing & Pete

Dipos pada March 20, 2022

Sambal Goreng Kentang, Ati Kambing & Pete

Anda sedang mencari inspirasi resep Sambal Goreng Kentang, Ati Kambing & Pete yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sambal Goreng Kentang, Ati Kambing & Pete yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sambal Goreng Kentang, Ati Kambing & Pete, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sambal Goreng Kentang, Ati Kambing & Pete enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sambal Goreng Kentang, Ati Kambing & Pete sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sambal Goreng Kentang, Ati Kambing & Pete memakai 19 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Punya hati kambing, bingung mau diolah apa jadinya dibikin sambal goreng kentang aja ditambahin petai, hehehe... Enak jugaaa rasanya kayak hati sapi. Di resep asli menggunakan ati ampela ayam, tapi disini saya pakai ati kambing. Source: @Ririn Istiani #CSDepok_MenuHariRaya #CookpadCommunity_Depok #KampungIdaman #OlahanDagingKurban

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sambal Goreng Kentang, Ati Kambing & Pete:

  1. 5 pasang ati ampela (me: 500 gr hati kambing)
  2. 1 papan petai (me: 2 buah/papan, kupas & belah 2)
  3. 2 buah kentang (me: 3-4 buah kentang)
  4. 2 buah cabai merah besar buang biji dan iris halus (me: skip)
  5. 1 ruas jari Laos, digeprek
  6. 1 batang serai, digeprek
  7. 4-5 lembar daun jeruk
  8. 2 lembar daun salam
  9. 65 ml santan kara + air
  10. Secukupnya gula, garam dan kaldu bubuk
  11. Secukupnya minyak goreng untuk menggoreng dan menumis
  12. Bumbu Halus:
  13. 6 siung bawang merah (me: 8 siung)
  14. 3 siung bawang putih (me: 4-5 siung bawang putih)
  15. 5 buah cabai merah keriting/sesuai selera
  16. 5 buah cabai merah besar/sesuai selera (buang biji)
  17. 1 ruas jari kunyit
  18. 1 ruas jari jahe
  19. 3 butir kemiri

Langkah-langkah untuk membuat Sambal Goreng Kentang, Ati Kambing & Pete

1
Cuci bersih ati, lalu rebus sampai empuk. Waktu merebus beri daun salam, Dau jeruk dan garam. kalau sudah empuk Angkat, tiriskan dan potong2 dadu sesuai selera. Sisihkan
2
Kupas kentang, potong dadu/sesuai selera lalu cuci hingga benar2 bersih sampai air bening. Tiriskan.
3
Panaskan minyak goreng secukupnya. Lalu goreng kentang hingga matang/jangan kering2. Angkat dan tiriskan. Lalu goreng ati sebentar saja jangan kering2 dibekas minyak goreng untuk menggoreng kentang tadi. Angkat dan tiriskan
4
Tumis bumbu halus bersama daun jeruk, daun salam, Laos dan serai hingga harum dan benar2 tanak
5
Setelah itu masukan santan dan beri air secukupnya, masak sebentar sampai mendidih dan agak mengental, kemudian masukan ati dan kentang yg sudah digoreng tadi, aduk2 hingga rata
6
Bumbui gula, garam dan kaldu bubuk. kalau terlalu kental beri air sedikit masak sebentar sampai bumbu meresap
7
Masukan cabai yg sudah di iris dan petai. Aduk2 lagi sampai bumbu merata. Cek rasa. Matikan kompor dan Angkat
8
Siap disajikan
Sambal Goreng Kentang, Ati Kambing & Pete - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambal mangga muda

Sambal mangga muda

Di kasih mangga muda sama tetangga. Di buat sambal mangga aja buat nambah nafsu makan. Cuaca nggak menentu, bikin mood juga ikut tak menentu. Makan sambal mangga yang pedes, asem, manis, buat ngilangin puyeng dan pusing. #SupportBumil

1 porsi
15 menit
10. Sambal kemiri ala irma

10. Sambal kemiri ala irma

Makan dengan nasi putih harus ada sambalnya, ada sayurannya dan telur ceploknya. Wahh.. wahh.. Itu mantap banget yaa.. selera makan tetap meningkat bakalan gagal diet. Tak perlu lama-lama lagi.. Yuk mari memasak๐Ÿ˜Š #cookpadcommunity_kalbar #cookpadcommunity_borneo #cookpadindonesia

2-3 orang
15 menit
Chicken Pok Pok Sambal Dabu

Chicken Pok Pok Sambal Dabu

Source : @TikaSembiring Lagi malas masak,tapi ga mau juga beli lauk masak ๐Ÿ˜‚๐Ÿคญ akhirnya bikin ayam model gini aja,praktis dan enak.. #CookpadCommunity_Palembang

Sambel ulek tempe terong Ijo

Sambel ulek tempe terong Ijo

Beli tempe minggu lalu, gak di masak2. Sampek tempe nya kematengan. Ya langsung aja eksekusi Sambel ulek terong Ijo. Makyussss banget dah

Sambal Matah

Sambal Matah

Ini sambal favorit ku,enak banget disandingkan dengan lauk apapun,mau telur,ayam goreng tepung,ayam suwir,tahu goreng,semua jadi enak ๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹

Ikan Pari [Iwak Pe] Asap Sambal Kemiri

Ikan Pari [Iwak Pe] Asap Sambal Kemiri

Selain Ikan Pari [Iwak Pe] Asap, Anda bisa gunakan ikan asap lainnya; saya pernah juga menggunakan Cakalang Asap. Saya menggunakan blender untuk menyiapkan Sambal Kemiri karena cobek yang ada berukuran kecil. ๐Ÿ˜Š Sangat pas/cocok jika disantap bersama Nasi dan Sayur Bening [Kunci]

2 porsi
30 menit
Ikan Sambal Merah

Ikan Sambal Merah

Yeay... Sabtu lagi. Masak olahan ikan yuk sekalian memeriahkan semarak Clover Sabtu ini Aku cuma masak ikan belanak yg aku sambelin merah gitu. Penasaran??? Coba yuk #NawarinIkan #Semarak_NawarinIkan #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Semarang #SemangcookHokya #GenkPejuangDapur

Sambal goreng udang, buncis, dan taoge

Sambal goreng udang, buncis, dan taoge

Masak kilat pagi ini, sayur plus lauk ceritanya. Edisi malas lama2 di dapur ๐Ÿ˜‚

2 orang
15 menit
Sambal Docang Khas Jepara

Sambal Docang Khas Jepara

Masakan ndesho

4 porsi
5 menit
Cumi goreng tepung sambel ijo

Cumi goreng tepung sambel ijo

Ini makanan favorit keluarga,, simple tapi enak, krn disini agak sulit dapat cabai ijo besar harus ke pasar jd saya pakai rawit hijau

2 orang
30 menit
Sambal Ganja aka Sambal Udeung khas Aceh

Sambal Ganja aka Sambal Udeung khas Aceh

Sambal ganja??? nah lho, koq ganja sih?? gag takut diburu polisi karna konsumsi ganja??? Eits, tunggu dulu deh ini ganja emang bikin nikmat makan, pak polisinya pun disuguhi beginian juga gag bakal nolak deh,, gag percaya?? cobain dong... soalnya ganja yg satu ini gag ada kaitannya dengan tanaman berdaun seperti jariยฒ itu. Dinamakan sambal ganja mungkin saja karna setelah mengkonsumsi sambal ini malah jadi ketagihan seperti mengkonsumsi ganja. Ciri khas Sambal ganja ini berbahan dasar belimbing wuluh dan udang serta rempahยฒ lainnya. Karna kali ini program #Basidoncek di #CookpadCommunity_Sumbar ngajakin warganya untuk berkreasi masakan ala negri serambi mekah alias Aceh dengan #Maminang_KhasAceh Aku pake resepnya mba @nauzaery_setyo yang memang berdomisili di Aceh. Yuk cobain juga moms...๐Ÿค— Source : @nauzaery_setyo #PekanCooksnap #OlahanSambalMamiFay

Asin cumi sambal hijau

Asin cumi sambal hijau

Buka kantin setiap Kamis.. menggiurkan untuk makan siang..

2-3 orang
20 menit
708. Sambal Teri Pete

708. Sambal Teri Pete

Mana tim yang tambah semangat makan kalau ada sambal?hehehe. Samaan kita ๐Ÿ™‹โ€โ™€๏ธ๐Ÿ™‹โ€โ™€๏ธ๐Ÿ™‹โ€โ™€๏ธ Autongecesss pas liat mbak @lindariyadi posting resep sambal teri pete kala itu. So, autocookmark dan eksekusi dech,hehehe. Sambalnya mantabs, syedap, nglawuhi, dan bikin pengen nambah nasi,wkwkwk. Maafkan yah mbak @lindariyadi kalau saya telat setorannya ๐Ÿ™๐Ÿ™๐Ÿ™. Oiya saya skip bawang putih dan tomat. Pedasnya jadi tambah nampol. Source: Linda Riyadi #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #ArisanCooksnapSalamKenal #CooksnapLindaRiyadi #OlahanSambalKayana

Sambel tempe simpel

Sambel tempe simpel

Punya stok tempe di kulkas yang sudah beberapa hari. Eksekusi bikin sambel tempe aja yang mudah dan cepat proses nya.

2 porsi
10 menit
Sambal Hainan Khas Singapura

Sambal Hainan Khas Singapura

Makan nasi ayam singapura tanpa sambal belumlah lengkap. Jadi yuk buat sambalnya sekalian. Nah kata chef @devinahermawan sambal hainan nih yang paling maknyusss buat temennya๐Ÿ˜‹. Resep aslinya ya ๐Ÿ‘‰ https://cookpad.com/id/resep/12137397-sambal-hainan-restoran-singapura-harus-pakai-jahe?invite_token=tKZnRXad5KD9fLFqzJzNLcmf&shared_at=1626510653 Rasanya baru ini aku buat sambal yang full banyak bawang putih (kalau biasa buat sambal korek kan bawang putih cuma seuprit๐Ÿ˜). Juga penggunaan jahe dalam sambal. Ini beneran perdana sekali, but rasanya tuh enak yah. Aku sesuaikan sedikit dibagian gulanya, karena aku kurang suka kalau terlalu kecut dari cuka makan๐Ÿ˜. Pokoknya ini rasanya unik dan emang cocok banget sama nasi ayam singapura. Saat kutanya paksu โ€œenak nggak?โ€ Jawabnya โ€œenak.. โ€œnggak ada embel kurang lainnya. Menu rekomended buat berulang di masak๐Ÿ˜๐Ÿ‘. #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadCommunity_Cilegon #CookpadComminity_Banten

30 menit
Sambal jengkol tua

Sambal jengkol tua

Hobby dg yang bau satu ini