Anda sedang mencari inspirasi resep Sambal goreng babad pedas yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sambal goreng babad pedas yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sambal goreng babad pedas, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sambal goreng babad pedas enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sambal goreng babad pedas sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sambal goreng babad pedas memakai 14 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Menu yang satu ini adalah sebagian dari menu favorit keluarga..selain citarasa nya lezat khas olahan babad bahannya pun mudah didapat.. Babad adalah salah satu bahan masakan dari jerohan sapi yg bisa diolah menjadi berbagai olahan lezat spt soto krengseng ataupun babad gongso dan msh banyak lagi olahan yg bs diolah dg menggunakan jerohan sapi yang satu ini., Kali ini saya mau buat olahan babad yg menurut sy simple pembuatannya namun lezat di cita rasanya.. Satu catatan..biasanya dlm membeli babad dipasar tradisional kadang kita mendapatkan banad yg sdh empuk namun tidak jarang juga kita mendapatkan babad yg msh keras dan perlu kita rebus lagi hingga empuk..disini saya sering menggunakan presto utk membuat spy si babad ini empuknya bagus dan nikmat kita santap Yuuk kita eksekusi resepnya #cookpad #ketopad #cookpadindonesia #memasakitusaya
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sambal goreng babad pedas:
- 500 grm babad sapi..potong2 selera lumuri cuka putih diamkan 10 menit lalu bilas sisihkan
- Bumbu halus utk marinasi:
- 5 siung bawang putih
- 1 ibu jari jahe
- 1 sdt lada
- Bumbu rajang:
- 7 butir bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 2 buah cabe merah
- 5 buah cabe rawit oren/selera
- 1 ibu jari lengkuas (geprek)
- Bahan tambahan:
- Minyak goreng untuk menumis,garam lada dan kaldu bubuk..daun jeruk dan bawang goreng untuk taburan
- Air 1 liter utk merebus atau secukupnya hingga babad empuk